Tata Cara Berwudhu yang benar

Sebelum mengerjakan Sholat wajib terlebih dahulu mengerjakan wudhu atau bersuci dari hadas kecil. Sempurnanya wudhu seseorang akan menentukan kesempurnaan sholatnya. 
berikut ini tata cara berwudhu yang sesuai dengan syariat Islam.
lihat juga : RUKUN WUDHU
Pertama adalah Niat. Sembari mencuci dua tangan sampai bersih, seperti gambar yang ada dibawah ini.
Kalau belum hafal niatnya boleh lihat disini
Kedua yaitu membersihkan rongga mulut dengan cara berkumur kumur yang dikerjakan sebanyak 3 kali. Lihat gambar dibawah ini
Ketiga dalam mengerjakan wudhu yaitu dengan mencuci hidung dengan cara membasuh hidung sebanyak 3 kali
Keempat yaitu dengan membasuh muka secara merata sebanyak tiga kali.
Kelima, membersihkan kedua tangan dari ujung jari sampai siku sebanyak 3 kali
Ke enam, membersihkan rambut kepala anda dengan cara menyapu rambut dengan air sebanyak 3 kali.
Ke tujuh yaitu dengan membersihkan kedua telinga sebanyak 3 kali.
Dan  terkahir yaaitu  mencuci kedua kaki sebanyak 3 kali.
Kemudian setelah mengerjakan wudhu dengan benar, kita juga sangat di sunahkan atau di anjurkan untuk membaca doa setelah wudhu. Untuk mengetahui bacaan bacaan doa setelah wudhu dalam bahasa arab dan latin serta terjemahannya. silahkan lihat ke halaman ini
Baca juda : Sunnah Dalam Wudhu

Posting Komentar

0 Komentar